Sebelumnya script akan saya berikan perpotong bukan script yang hasil dari print screen saya yah, karena scriptnya bukan untuk umum.
Oke bahan yang kita butuhkan cukup mudah, sebelumnya kita membutuhkan 2 file yang berjenis js dan css yang bernama :
dropzone.css dan dropzone.js file ini dapat kita download langsung dari situsnya http://www.dropzonejs.com/.
dan pada script ini saya menggunakan Framework Codeigniter 3.0.6 yang mana dapat kita download di sini : http://www.codeigniter.com/.
jika semua file sudah lengkap, simpan pada file asset anda atau menggunakan nama terserah anda bikin.
ok lanjut pada tahapan codingannya step by step nya adalah :
1. Kita akan terlebih dahulu membuat file Controller
sebagai contoh saya akan membuat file controller dengan bernama "File.php"
pada bagian function index kita buatkan file view yang mana akan mengarah pada direktori view, script untuk Function Indexnya adalah :
public function index()lalu kita akan membuat function "upload", yang mana fungsi ini akan menjadi proses upload filenya. disni saya akan memberikan fungsi yang tidak terlalu banyak setingan.
{
$this->load->view('upload_file');
}
public function upload() {keterangan pada controller ini adalah :
if (!empty($_FILES)) {
$tmpfile = $_FILES['file']['tmp_name'];
$nama_file= $_FILES['file']['name'];
$tipe_file= $_FILES['file']['type'];
$ukuran_file = $_FILES['file']['size'];
$lokasi= './upload_file/';
$targetFile = $lokasi. $nama_file;
move_uploaded_file($tempFile, $targetFile);
$in['file_type'] = $tipe_file;
$in['file_name'] = $nama_file;
$in['file_size'] = $ukuran_file ;
$this->db->insert('file', $in);
}
}
pada baris yangdikasih warna kuning setting pada file upload
pada warna hijau variabel yang disimpan sementara.
pada warna biru direktori tempat file upload yang akan disimpan, sesuai dengan direktori anda.
pada warna pink ini adalah proses untuk penyimpanan kedalam database, jadi sesuai dengan nama field dan tabel masing-masing.
lalu untuk file viewnya akan diberi nama upload_file.php
<html> <head> <link href="<?php echo base_url('asset/dropzone/'); ?>dropzone.css" type="text/css" rel="stylesheet" /> </head> <body> <form action="<?php echo site_url('File/upload'); ?>" class="dropzone" > </form> </body> <script src="<?php echo base_url('asset/dropzone/'); ?>dropzone.js"></script></html>sekarang save semua file dan coba lakukan upload file. jika file berhasil masuk kedalam direktori yang sudah kita tentukan maka script ini sukses. masih banyak setting yang harus kita lakukan, seperti melakukan filter maximal size yang dapat di upload, file type apa saja yang boleh di upload. tunggu tutorial selajutnya untuk settingan tersebut.
Berikut hasil yang sudah saya upload.
Pada File Manager adalah dropzone js nya |
Proses Upload sedang berlangsung. |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar